Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH) TKA Revisi 2017-2018

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH)

Ayah bunda berkas-paud dimanapun berada, sebagaimana kita ketahui bahwa Kegiatan harian merupakan rencana (jadwal) yang dilakukan oleh anak dalam satu hari tersebut. Jadwal harus disesuaikan dengan kebutuhan perkembangan anak, kebutuhan bermain dan memberi waktu yang cukup untuk kegiatan yang dipilih anak. Selain itu, jadwal yang baik untuk anak harus memperhatikan keseimbangan berbagai jenis aktivitas yang meliputi:


• Waktu beraktivitas dan waktu tenang/istirahat
• Waktu kegiatan kelompok besar, kelompok kecil dan waktu untuk bermain sendiri atau bersama-sama.
• Waktu bermain di dalam ruangan dan di luar ruangan

• Waktu untuk pilihan aktivitas anak sendiri dan waktu untuk aktivitas di bawah pimpinan pendidik
• Kemampuan-kemampuan  yang diharapkan muncul pada anak yang tertuang dalam indikator-indikator pengembangan setiap aspek (kognitifi, bahasa, sosial-emosi, moral, motorik, seni). Indikator ini dapat diambil dari Menu Generik Pembelajaran Anak Usia Dini, disesuaikan dengan ruang lingkup usia anak, misalnya untuk anak 2-3 tahun atau 3-5 tahun.

• Kosa Kata yang dikembangkan (sesuai tema)
Misalkan kita akan mengembangkan tema binatang maka kosa kata yang dapat dikembangkan kepada anak antara lain: nama-nama binatang: kerbau, sapi harimau, ayam, burung dsb. Makanan burung
Jagung, bersas, pellet dsb.  Menyayangi binatang, penyakit binatang. Dsb.

• Lagu, sajak, cerita yang mendukung tema.
Lagu dengan tema kebun yang dapat diajarkan kepada anak adalah: “kebun” (lihat kebunku, penuh dengan bunga…)

• Konsep baru yang ingin dikembangkan:
(membedakan  binatang besar dan kecil,  jinak dan liar dll.).

1) Binatang merupakan makhluk hidup
2) Binatang  memerlukan kasih sayang manusia, ada binatang yang bisa dipelihara dan tidak dipelihara.
3) Binatang sangat diperlukan oleh manusia karena banyak manfaat yang bisa diberikan oleh binatang. 
• Tujuan Kegiatan
Tujuan merupakan sesuatu yang diharapkan dicapai setelah pembelajaran berlangsung. Jika kita menggunakan tema binatang dalam pembelajaran, kita dapat merumuskan tujuan kegiatannya sebagai berikut:
Melalui partisipasi anak dalam pembelajaran dengan tema binatang anak-anak akan belajar mengenai : nama-nama binatang, jenis-jenis binatang , berbagai makanan binatang , menyayangi binatang ds. 
(Contoh format rencana pembelajaran mingguan terlampir).

Untuk Contoh RKH SENTRA PAUD berbasis Minat dapat di download dibawah ini.:

DOWNLOAD KLIK DISINI !! 

Untuk melengkapi tulisan ini, silahkan ayah buna download Contoh RPPH PAUD MODEL KELOMPOK KURIKULUM 2013 Revisi 2017-2018 sesuai Tema yang sudah kami sediakan di bawah ini :

SEMESTER 1 

Dapatkan Juga :


TAG :


Berikut beberapa informasi dan berkas lainnya dengan Topik Terkait di bawah ini.



DOWNLOAD :

RPPH Minggu 8 SMT 1 Tema Lingkunganku/ Sekolahku/Bermain Balok

RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SATUAN (PAUD) TAHUN ANGGARAN 2017


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH) TKA Revisi 2017-2018"

Post a Comment